• SMP NEGERI 1 KRESEK
  • Etika Kekeluargaan Prestasi Islami

ALUR PENDAFTARAN PPDB SMP NEGERI 1 KRESEK TAHUN AJARAN 2024/ 2025

Alur pendaftaran PPDB SMP Negeri 1 Kresek tahun 2024/2025.

1. Siapkan persyaratan untuk masing-masing jalur pendaftaran yang akan dipilih.

2. Isi seluruh data calon peserta didik (pastikan data yang dimasukan sesuai dengan data kependudukan dan data dapodik).

3. Isi data orang tua/ wali calon peserta didik (pastikan data yang dimasukan sesuai dengan data kependudukan).

4. Pilih jalur pendaftaran.

5. Isi dan Upload bukti persyaratan untuk masing-masing jalur.

Semoga sukses untuk para calon peserta didik!

 

https://www.youtube.com/watch?v=U5rXfs5vnhc

Komentar

Saya minta link untuk pendaftaran PPDB jalur prestasi

Saya minta link buat daftar sekolah

Daftar sekolah

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
HASIL SELEKSI PPDB SMP NEGERI 1 KRESEK TAHUN AJARAN 2024/ 2025

Berikut adalah hasil seleksi PPDB SMP Negeri 1 Kresek Tahun Ajaran 2024/ 2025 dapat dilihat pada link berikut:   LINK: PENGUMUMAN HASIL SELEKSI PPDB SMP NEGERI 1 KRESEK TAHUN AJA

01/07/2024 14:20 - Oleh Administrator - Dilihat 1221 kali
JALUR PENDAFTARAN PPDB SMP TAHUN AJARAN 2024/ 2025

Mengenal 5 jalur penerimaan peserta didik baru SMP Negeri 1 Kresek tahun 2024/2025. Jalur Umum, terdiri dari jalur zonasi, jalur afirmasi, dan jalur perpindahan tugas orang tua/wali.

23/06/2024 13:18 - Oleh Administrator - Dilihat 2048 kali
AKREDITASI SEKOLAH

AKREDITASI SEKOLAH

15/06/2024 12:30 - Oleh Administrator - Dilihat 184 kali
NONTON BARENG LITERASI DIGITAL BERSAMA KOMINFO

Kamis 21 Maret 2024, SMP Negeri 1 Kresek menyelenggarakan Nonton Bareng pendidikan digital yang diselenggarakan oleh Kominfo dan Makin Cakap Digital. Kegiatan ini merupakan program lite

27/03/2024 11:52 - Oleh Administrator - Dilihat 821 kali
PEMILHAN KETUA OSIS DAN WAKIL KETUA OSIS SMP NEGERI 1 KRESEK PERIODE 2024/ 2025

Rabu 06 Maret 2024, OSIS SMP Negeri 1 Kresek menyelenggarakan pemilihan umum calon ketua dan calon wakil ketua OSIS periode 2024/2025. Kegiatan ini dimaksudkan untuk meneruskan regenera

08/03/2024 09:51 - Oleh Administrator - Dilihat 458 kali
DEKLARASI SEKOLAH ANTI NARKOBA BERSAMA BNK KABUPATEN TANGERANG

                Jum’at 01 Maret 2024, SMP Negeri 1 Kresek mendeklarasikan sekolah anti narkoba bersama dengan BNK Kabupaten Tangerang. Ke

01/03/2024 20:37 - Oleh Administrator - Dilihat 361 kali
OUTING CLASS KELAS 7 SMP NEGERI 1 KRESEK TAHUN 2024

  SMP Negeri 1 Kresek menyelenggarakan kegiatan outing class kelas 7 sebagai implementasi kurikulum merdeka projek penguatan profil pelajar pancasila (P5) dengan mengambil tema &l

27/02/2024 13:39 - Oleh Administrator - Dilihat 897 kali
PEMBERDAYAAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) DI LINGKUNGAN SEKOLAH SMP NEGERI 1 KRESEK

Senin 11 Februari 2024, SMP Negeri 1 Kresek mendapatkan kunjungan koordinasi dari puskesmas Kresek dalam rangka menindak lanjuti arahan dari Dinas Kesehatan, sebagai upaya untuk menyeba

21/02/2024 12:21 - Oleh Administrator - Dilihat 348 kali
PELAKSANAAN ASESMEN BAKAT DAN MINAT SMP NEGERI 1 KRESEK

Selasa 20 Februari 2024, SMP Negeri 1 Kresek ikut menyelenggarakan Asesmen Bakat dan Minat (ABM) dari pusmendik. Asesmen ini merupakan Asesmen pertama yang dilakukan oleh pusmendik untu

21/02/2024 10:28 - Oleh Administrator - Dilihat 321 kali
PERINGATAN HARI BESAR ISLAM – ISRA’ MI’RAJ 1445H / 2024 M

Rabu 07 Februari 2024, SMP Negeri 1 Kresek mengadakan peringatan peristiwa besar Isra' Mi'raj Rasulullah SAW. Acara diselenggarakan di Lapangan SMP Negeri 1 Kresek dan dimulai pada pu

12/02/2024 00:53 - Oleh Administrator - Dilihat 244 kali